Home » » pesawat tempur canggih hawk 200

pesawat tempur canggih hawk 200


pesawat tempur hawk 200 termasuk kedalam golongan pesawat tempur canggih, hawk 200 bukan hanya mampu mempertahankan kawasan udara tapi juga mampu mensupport pertahanan darat dan perairar. cukup banyak persenjataan yang dapat diaplikasikan pada pesawat ini seperti rudal udara ke darat  AGM-65 maverick, rudal anti kapal sea eagle, torpedo, serta berbagai jenis bom lainnya.

untuk mendukung performanya dilengkapi pula radar northrop grumman APG-66H multi-mode, LINS 300 laser cincin sistem giroskop navigasi inersia, udara sensor data, prosesor display dan komputer misi. sistem radar darat dan udara sehingga mempermudah membidik sasaran

untuk kokpit pilot dimanjakan dengan panel kontrol persenjataan yang sangat canggih, dapat diibaratkan seperti melakukan pemilihan senjata pada toko perlengkapan senjata canggih dengan 27 format tampilan yang menyediakan data selama penerbangan dan persenjataan

urursan mesin didukung oleh 871 adour twin-spool, mesin turbofan rendah dari roll-royce, tangki bahan bakar yang flexibel yang dipasang terpisah pada sayap dapat juga diaplikasikan tangki eksternal tambahan dibawah sayap pesawat.

Indonesia membeli pesawat hawk 100/200 pertama pada tahun 1996 untuk menggantikan pesawat A-4 skyhawk ditempatkan menyebar di pontianak dan pekanbaru.

thanks to JPNN

0 comments:

Post a Comment

https://www.facebook.com/idminingjobs

http://akhmad-nafarin.blogspot.com/2012/03/kost-banjarmasin-mahasiswakeluarga.html

www.genborneo.com. Powered by Blogger.