Home »
tips dan trik
» cara mudah membuat jamur crispy
cara mudah membuat jamur crispy
Posted by akhmad nafarin
Posted on 5:20:00 AM
with 9 comments
kali ini genborneo akan membagikan resep cara mudah membuat jamur crispy. ini bisa menjadi cemilan yang enak untuk dihidangkan namun dengan harga murah dan cara pembuatannya yang mudah. cara pembuatannya yang mudah sehingga tidak akan terlalu merepotkan jika anda ingin membuatnya dan menghidangkannya untuk keluarga.
adapun bahan dan cara pengolahannya mari kita simak bersama-sama :
bahan :
200 gram jamur tiram, cuci, keringkan dan potong sesuai selera
minyak goreng
bahan pencelup (crispy) :
50 gram tepung terigu protein sedang
1/2 sendok baking powder
garam sesuai selera
merica sesuai selera
1 siung bawang putih
125 ml air
bahan tepung pelapis :
250 gram tepung pelapis protein sedang
25 gram tepung maizena
1/4 sendok baking powder
1/4 sendok kaldu ayam bubuk
1/4 sendok garam
1/4 sendok merica
cara membuat :
celupkan tiram kebahan pencelup
gulingkan dan lapisi ke tepung pelapis
goreng ke dalam minyak panas sampai warnanya kuning keemasan, angkat, tiriskan
sajikan dengan sambal,saus tomat atau mayonaise
itu tadi cara mudah membuat jamur crispy, selamat mencoba
thanks to
tips-dan-trik.com
(foto) al-lyla.blogspot.com
wah, lezat pastinya :)
ReplyDeletebisa dicoba sendiri bagaimana rasanya
Deletesemoga bermanfaat
ReplyDeletekeren
ReplyDeletemantap
ReplyDeletesalam kenal
ReplyDeletesemoga bermanfaat
ReplyDeletetips yang bagus
ReplyDeleteBagi toko kopi yang memiliki menu makanan dan layanan take away atau catering, bagus sekali nih menggunakan Tray Makanan kepunyaan Greenpack. Gratis biaya cetak desain untuk kebutuhan branding.
ReplyDelete