gempa bumi ialah getaran pada kulit bumi secara tiba-tiba yang bersumber pada kulit bumi bagian dalam yang terus dirambatkan oleh kulit bumi kepermukaan bumi.
faktor –faktor penyebab gempa bumi :
- karena adanya retakan atau dislokasi
- karena pengaruh dari tenaga endogen berupa vulkanik atau karena pengaruh tenaga eksogen.
klasifikasi gempa bumi :
menurut hiposentrum gempa (jarak pusat gempa) yaitu:
- gempa dalam
- gempa intermidier/sedang
- gempa dangkal
- gempa linier
- gempa sentral
- gempa setempat
- gempa jauh
- gempa sangat jauh
mohon dilengkapi untuk klasifikasinya. contoh gempa dalam itu kedalamannya berapa ?
ReplyDelete